GueSehat
12 Februari 2018
pixabay.com

Turunkan Kolesterol dengan 11 Tips Ini

Apa Geng Sehat baru didiagnosis memiliki kolesterol tinggi oleh dokter? Itu artinya Kamu harus mengubah diet dan gaya hidup untuk menurunkan kolesterol dan mengurangi risiko terkena penyakit jantung.

 

Meskipun dokter memberikan obat untuk dikonsumsi, Kamu tetap harus mengubah diet dan lebih banyak beraktivitas untuk kesehatan jantung. Untuk memulainya, ikuti tips-tips dari WebMD ini!

 Baca juga: Faktor Penyebab Kadar Kolesterol Tinggi

11 dari 11
11 dari 11
11 dari 11
11 dari 11
11 dari 11
11 dari 11
11 dari 11
11 dari 11
11 dari 11
11 dari 11
11 dari 11
11 dari 11

Hindari Stres

Stres bisa meningkatkan tekanan darah, dan untuk beberapa orang, hal tersebut dapat meningkatkan kadar kolesterol juga. Maka itu, usahakan Kamu bisa merelaksasi diri setiap saat. Caranya tidak sulit, Kamu bisa melepas stres hanya dengan mengatur pernapasan, bermeditasi, mendengarkan musik, menonton film, bersosialisasi dengan teman-teman, atau berolahraga. (UH/WK)

 Baca juga: Ketahui Perbedaan 3 Gangguan Kolesterol Ini
  • # Kolesterol
  • # kolesterol tinggi
  • # TB Kesehatan
  • # Kardiovaskular
  • # Acute Coronary Syndrome (Sindrom Koroner Akut)