Kulit kepala kering bisa menyebabkan berbagai masalah, seperti gatal, ketombe, dan rambut rontok. Penyebab dari kulit kepala kering ini pun berbeda-beda, tetapi yang paling umum terjadi karena reaksi atas perubahan cuaca, produk perawatan rambut yang Kamu gunakan, ataupun masalah kesehatan seperti eksim dan psoriasis. Dikutip dari healthline.com, berikut bahan alami yang dapat mengatasi kulit kepala kering! (TI)
6 dari 7
6 dari 7
6 dari 7
6 dari 7
6 dari 7
6 dari 7
6 dari 7
6 dari 7
Yogurt dan Telur
Kandungan protein dan lemak baik dalam telur dan yogurt dapat melembapkan kulit kepala kering yang mengelupas. Mencampurkan keduanya dapat menyehatkan dan melindungi kulit kepala dengan mencegah kerusakan sel kulit akibat paparan radikal bebas dari polusi udara.
Untuk membuatnya, gunakan yogurt murni tanpa tambahan gula dan rasa. Ambil beberapa sendok yogurt dan campurkan telur. Oleskan campuran ini langsung ke kulit kepala dan pijat perlahan sampai meresap sempurna. Biarkan hingga kurang lebih 10 menit sebelum dibersihkan. Usahakanlah untuk membilas dengan air hangat dan cuci menggunakan sampo hingga bersih.