GueSehat
06 Maret 2018
unsplash.com

11 Cara Mengontrol Diabetes di Tempat Kerja

Sebagai penderita diabetes, Kamu harus selalu mengontrol gula darah kapan pun dan di manapun, termasuk di tempat kerja. Mengelola diabetes di tempat kerja memang tidak mudah, apalagi jika Kamu adalah orang yang sibuk. Tapi, menjaga kestabilan gula darah tetaplah merupakan hal yang penting agar kesehatan dan performa Kamu tetap prima. Berikut 11 cara mengontrol diabetes di tempat kerja, dilansir dari portal kesehatan WebMD! (UH/AY)

 

Baca juga: Ini yang Harus Diperhatikan Penderita Diabetes Saat Menyetir

1 dari 11
1 dari 11
1 dari 11
1 dari 11
1 dari 11
1 dari 11
1 dari 11
1 dari 11
1 dari 11
1 dari 11
1 dari 11
1 dari 11

Persiapkan Diri Sebelum Bekerja

Kamu harus mempersiapkan diri dengan baik sebelum beraktivitas di tempat kerja. Tidurlah secara teratur, jangan melewatkan sarapan, dan minumlah segelas air putih sebelum berangkat kerja. Hal-hal simpel yang terkesan kecil tersebut bisa menurunkan stres dan menjaga kestabilan gula darah.

  • # Diabetes
  • # Kerja